Senin, 12 Juni 2017

CARA MENGINSTALL XAMPP UNTUK BELAJAR PHP DAN MySQL

Assalamualaikum WR. WB.
Haloo kali saya akan memposting tentang cara menginstall XAMPP bagia kalian yg ingin belajar coding dengan bahasa pemrograman PHP dan juga belajar database MySQL.
XAMPP adalah program aplikasi pengembang yang berguna untuk pengembangan website berbasis PHP dan MySQL.
Software komputer ini memiliki kelebihan untuk bisa berperan sebagai server web Apache untuk simulasi pengembangan website. Tool pengembangan web ini mendukung teknologi web populer seperti PHP, MySQL, dan Perl. Melalui program ini, programmer web dapat menguji aplikasi web yang dikembangkan dan mempresentasikannya ke pihak lain secara langsung dari komputer, tanpa perlu terkoneksi ke internet. XAMPP juga dilengkapi fitur manajemen database PHPMyAdmin seperti pada server hosting sungguhan, sehingga pengembang web dapat mengembangkan aplikasi web berbasis database secara mudah.
1. Pertama download dulu XAMPPnya.
2. Lalu kalian akan mendapatkan installer seperti di gambar ini untuk ukurannya sekitar 100mb'an.


3. Lalu buka installernya dan akan muncul seperti ini, dan klik next.


4. Setelah akan muncul tab seperti, langsung klik next aja.


5.  Berikutnya akan muncul tab untuk memilih folder dimana akan kita install XAMPPnya.


6. Lalu next, next saja dan akan muncul tab installing kita perlu menunggu sebentar.


7. Setelah selesai akan muncul seperti gambarr di bawah ini.


8. Lalu kita akan masuk ke Control Panel XAMPP yang seperti ini.


Nahh selesai sudah kita menginstall XAMPP, Silahkan mencoba untuk belajar coding dengan bahasa pemrograman PHP dan database MySQL.

Wassalamualaikum WR. WB.





Tidak ada komentar:

Posting Komentar